banner 728x250
Daerah  

Melalui Komsos, Babinsa Koramil 04/Oba bantu perbaiki jaring ikan warga

banner 120x600
banner 468x60

Komunikasi Sosial antara Babinsa dengan warga sangat penting untuk mempererat tali silaturahmi dan membantu kesulitan warga, seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 04/Oba Kodim 1505/Tidore Serda M. Tasrif Taran membantu nelayan memperbaiki jaring ikan milik Sumar warga Desa Talasi, Oba, Kota Tidore Kepulauan, Maluku Utara, Senin (26/6/2023).

 

banner 325x300

Dikatakan Babinsa Serda Tasrif Taran, Hal ini dilakukan sebagai wujud kepedulian dan dan kehadiran babinsa ditengah-tengah masyarakat salah satu upaya menjalin silaturahmi dan kerjasama dengan warga di wilayah, untuk menciptakan kemanunggalan TNI dengan Rakyat dalam upaya membantu meningkatkan Perekonomian masyarakat.

 

Membantu nelayan memperbaiki jaring ikan sebagai salah satu upaya dalam membantu masyarakat memperbaiki alat tangkap ikan yang sudah rusak “Semoga jaring tersebut dapat segera digunakan, dan dapat memberikan manfaat bagi nelayan yang dibantu tersebut,” Pungkasnya.

banner 325x300

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *